Fungsi Inverse pada Fungsi Logaritma

Pada postingan saya yang sebelumnya membahas mengenai rumus cepat pada fungsi inverse. Dalam postingan ini saya akan membahas dasar-dasar fungsi inverse pada fungsi logaritma. Terkadang fungsi inverse pada logaritma jarang sekali terpakai dalam perhitungan matematika, namun akan memiliki banyak makna ketika menyelesaikan kasus perhitungan ketika bertemu dengan fungsi logaritma untuk mencari fungsi inverse-nya.


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 10:56:00 pm

Bilangan Imajiner

Dalam dunia matematika, kita mengetahui jenis-jenis bilangan dalam matematika. Jenis-jenis bilangan digambarkan dengan diagram cabang. Dalam kehidupan sehari-hari, kita selalu menggunakan jenis bilangan asli, cacah, bulat, rasional, dan real dalam penerapan aktivitas sehari-hari. Bilangan tersebut selalu ada dalam pemikiran kita dan berbentuk sangat nyata apabila dihitung dengan menggunakan kalkulator. Bilangan yang nyata ini biasa kita sebut sebagai bilangan real.


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 9:19:00 am

Cara ke Cibinong Square dengan Naik Kereta Api

Cibinong Square atau disingkat dengan CS merupakan salah satu tempat perbelanjaan di kota Cibinong, Kabupaten Bogor yang lokasinya terletak dekat dengan Jalan Raya Bogor-Jakarta dekat dengan pertigaan lampu merah Cikaret dan markas militer Yon Bek Ang 1 Kostrad. Cibinong Square diresmikan sekitar tahun 2011-2012. Cibinong Square sangat mudah dijangkau bagi warga di sekitar Cibinong, Cikaret, dan sekitarnya. Bahkan adapun banyak warga dari daerah lain yang berkunjung ke Cibinong Square untuk mengikuti dan menyaksikan event yang diselenggarakan di Cibinong Square. Bagi yang terbiasa dengan moda transportasi kereta api untuk pergi ke suatu tempat dan ingin pergi ke Cibinong Square, anda dapat turun di stasiun berikut dan berganti transportasi berikut.


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 10:43:00 pm

Cara ke Pondok Indah Mall dengan Naik Kereta Api

Pondok Indah Mall atau biasa disebut dengan PIM merupakan mall yang terletak di persilangan Jalan Metro Pondok Indah dan Jalan Haji Nawi, Jakarta Selatan. Pondok Indah Mall sebagai salah satu pusat perbelanjaan dan hiburan merupakan salah satu mal pertama di Jakarta yang dibangun pada tahun 1991. Uniknya dari PIM ini adalah terbagi menjadi dua Mall, yaitu Pondok Indah Mall 1 dan Pondok Indah Mall 2 yang letaknya berseberangan dan keduanya dapat diakses dengan mudah dengan menggunakan halte Busway dan skywalk. Bagi yang terbiasa dengan moda transportasi kereta api untuk pergi ke suatu tempat dan ingin pergi ke Pondok Indah Mall, anda dapat turun di stasiun berikut dan berganti transportasi berikut.


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 5:40:00 pm

Cara ke Gandaria City dengan Naik Kereta Api

Gandaria City merupakan mall yang terletak di Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan yang didirikan pada tanggal 15 Agustus 2010 oleh Pakuwon Jati. Mall yang memiliki 3 lantai parkir basement, 5 lantai pusat perbelanjaan, dan skeno hall merupakan ciri khas mall Gandaria City. Banyak event yang dilaksanakan di Gandaria City sehingga memungkinkan penduduk dari luar Jabodetabek ingin mengunjungi Gandaria City. Bagi yang terbiasa berpergian dengan menggunakan kereta api ke suatu tempat dan ingin mengunjungi Gandaria City, dalam postingan ini saya akan memberikan petunjuk jalan serta transportasi yang digunakan setelah anda turun di stasiun yang saya jelaskan sebagai berikut:


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 8:41:00 am

Fungsi Tanda Baca, Simbol, dan Operator pada Mesin Pencarian Google

Dalam aktivitas sehari-hari, kita selalu menggunakan mesin pencarian Google untuk mencari informasi sekaligus sesuatu yang ingin didapat di internet. Sesuatu yang ingin kita cari di Google memberikan hasil yang begitu banyak dari berbagai sumber yang ada di internet. Namun terkadang apa yang kita cari di mesin pencarian Google tidak sesuai dengan harapan yang kita cari. Salah satu penyebabnya adalah kesalahan ketika memasukan input pada kotak pencarian Google.


Ditulis oleh: Wahyu Dwi Lesmono DSMLMD Blog Diposting pukul: 11:39:00 am